Wednesday, March 14, 2012

Serba-Serbi Cinta

images
BUAT SI PEMBURU CINTA..
Setiap manusia akan melalui perjalanan cinta. Ada yang bernasib baik dan tak ketinggalan juga yang keciciran dalam mengejar kebahagian. Rasa cinta bersemi dalam diri secara alami bukan paksaan.
Cinta memang indah tapi bila cinta datang pada waktu yang tidak tepat dan pada orang yang salah, ia akan membawa masalah. Mungkin juga cinta membuatkan seseorang itu ‘buta’ sehingga tidak tahu menilai dan membuat pilihan yang tepat. Sebab itulah ia dikatakan salah dalam memilih tujuan manakah harus diletakkan perasaan cinta itu.

Relakan Dia Demi Cinta


05JULKadangkala aku sendiri kebingungan. Bila ditusuk soalan demi soalan. Bagi yang telah merasa cinta… Bagi yang belum merasanya. Cinta tidak habis-habis diperkatakan, walaupun telah berkali-kali aku pesankan bahawa cinta itu bukan Tuhan!
Kadangkala aku sendiri kebingungan. Bila diajukan pertanyaan demi pertanyaan. Bagi yang telah merasa cinta… Bagi yang belum merasanya. Cinta tidak habis-habis dibicarakan, walaupun telah berkali-kali aku beritahu bahawa cinta itu bukan Tuhan!
Dulu aku pernah mengingatkan diri sendiri, dipercayai lebih utama daripada dicintai. Namun, mengapa hati masih tidak mahu percaya? Kekadang, jalan berapi ditempuh juga. Ah, bujukan nafsu terlalu kuat. Sudah tersndung baru terasa. Sudah berdarah, baru berubah.

Ikhlas Mencintai


Cinta adalah anugerah terindah yang pernah diterima manusia,dan akan selalu hidup dalam setiap hati manusia. Cinta bukanlah benda yang diberikan begitu saja dan lalu bisa kita buang bila kita tidak menyukainya.
Cinta adalah sumber kekuatan. Cinta adalah saat kau harus jujur pada dirimu sendiri dan orang yang kamu cintai. Cinta adalah saat kamu mendengar, berbicara dan menghargai kebenaran dan tidak pernah menolaknya.

Keep Smile,{*~*},


Senyum merupakan bentuk ekspresi, menunjukkan kebesaran jiwa dan kelapangan had. Orang yang selalu menampakkan wajah riang akan wajahnya membuatnya simpatik dan terkesan terbuka kepada siapa saja. Senyum yang selalu mengembang dari bibir seseorang mampu mencairkan kebekuan, bahkan kecemasan dan keragu-raguan akan lenyap dari wajahnya. Membuat suasana hangat, akrab dan penuh keharmonisan.

Kebahagiaan Hakiki


Percaya atau tidak…,
bahagia itu tidak selalu identik tentang keinginan yang terpenuhi,
tidak selalu  identik dengan pencapaian kesuksesan, dan lain sebagainya…
bisa saja…, bahagia itu…
adalah saat kau bisa memberi apa yang orang lain butuhkan,

Saturday, March 03, 2012

Keagungan Ilahi

Ratu malam sang rembulan
Raja siang sang matahari
Keduanya selalu bertentangan,

Tarik menarik
Dorong mendorong
Saling menguasai,
Seolah selalu bertanding tiada henti